Rabu, 04 Juni 2014

Tugas 2 : 

Energi yang Paling Banyak digunakan oleh Manusia.
Pengertian, Macam, dan Contoh Energi.


Pengertian Energi
Energi adalah kemampuan untukmelakukan usaha. Dua contoh yang akan menunjukan definisi ini. Anda akan merasa lelah ketika anda berlari karena anda mengeluarkan energi. Jika terus berlari tanpa istrahat anda akan kehabisan energi dan ahirnya anda tidak mampu lagi berlari. Agar mampu berlari lagi, anda harus istirahat atau bahkan harus makan. Makan memberi anda energi kimia yang siap dibakar dalam tubuh anda untuk menghasilkan energi yang anda perlukan untuk melakukan usaha (berlari lagi).
Macam-macam bentuk energi.
      Berikut ini kita akan memberikan berbagai bentuk energi yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Seperti energi panas, energi kinetic, energi listrik, energi bunyi, energi kimia, energi gerak dan lain-lain.
1.      Energi panas
Energi kalor dari matahari dapat menguapkan air sehingga pakaian yang basah bila dijemur bias menjadi kering.
            Energi kalor dari listrik dapat mengubah air menjadi uap sehingga pakaian yang  lembab bila disetrikat bisa menjadi kering.


4.      Energi bunyi
Energi bunyi dapat menggerakan benda-benda disekitar sumber bunyi. Contoh : bila terjadi ledakan bom, maka kaca-kaca disekitar tempat ledakan banyak yang pecah. Gendang telinga kita juga bisa pecah bila ada bunyi yang sangat kuat disekitar kita.
5.      Energi kimia
Energi kimia tersimpan dalam bahan baker dan makanan. Nasi mengandung zat-zat kimia yang bermanfaat karena dapat menghasilkan energi bagi tubuh.
6.      Energi gerak
Energi gerak dapat ditemukan pada benda yang bergerak. Bentuk energi ditentukan dari akibat yang ditimbulkan oleh yang sudah berubah menjadi gaya.Air merupakan energi gerak. Buktinya air dapat menghanyutkan benda-benda. Air dibendungan yang dialirkan melalui pipa dapat menggerakan turbin, untuk memutar generator. Dengan adanya energi gerak dari air, maka turbin dapat berputar. Gerak putar turbin diteruskan untuk menggerakan geneator dan dari gerak generator dihasilkan energi listrik.
Energi yang Paling Berperan oleh Manusia
 Energi yang sangat beperan bagi manusia adalah Energi Karbohidrat.Karbohidrat sederhana mempunyai sifat yang mudah larut dalam air dan mudah diserap tubuh untuk dijadikan energi. Sumber karbohidrat sederhana antara lain: buah-buahan, susu, dan gula (madu, gula pasir, gula merah, sirup). Beberapa orang beranggapan kalau madu paling tinggi nilai nutrisinya dari pada gula yang lain. Gula dalam segala bentuk seperti madu, gula merah, dan gula pasir, mengandung sejumlah vitamin dan mineral. Jadi madu memang bisa dijadikan pilihan, tetapi madu bukan yang terbaik bagi kesehatan. Sehabis melakukan aktivitas yang melelahkan misalnya berolahraga, tubuh memerlukan energi pemulihan dengan cepat, bahan makanan yang mengandung karbohidrat sederhana, seperti buah-buahan dapat dijadikan pilihan untuk menggantikan energi yang hilang dengan cepat.
Fungsi utama karbohidrat adalah menyediakan energi bagi tubuh. Karbohidrat diserap oleh tubuh dalam bentuk glukosa, yang kemudian diubah menjadi energi. Dalam satu gram karbohidrat menghasilkan energi 4 kkal. Mengkonsumsi makanan yang mengandung karbohidrat hendaknya sesuai dengan kebutuhan sehari-hari, karena kelebihan atau kekurangan karbohidrat juga tidak baik untuk kesehatan. Bila tubuh kekurangan energi (glukosa) didalam darah, maka akan timbul gejala, seperti gugup, pusing, lemas, dan lapar. Untuk menjaga kesehatan tubuh, WHO (1990) menganjurkan agar 55%-75% konsumsi energi total berasal dari karbohidrat kompleks dan paling banyak hanya 10 % dari gula sederhana.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar